Empat bayi itu lahir di akhir minggu, di jam yang berbeda-beda, diiringi dengung suara muratal yang menenangkan. Suara tangis mereka yang nyaring, makin meramaikan Rumah Bersalin Cuma-Cuma (RBC). Ya, bayi-bayi tersebut adalah bagian kecil dari 7.500 lebih bayi yang lahir di RBC. Para orangtua terharu bercampur gembira, akhirnya sang buah