Tuntutlah ilmu walau ke negeri Cina, sebuah peribahasa yang menjadi filosofi para penuntut ilmu, tak terkecuali para mahasiswi kebidanan Sekolah Tinggi Kesehatan (STIKES) Pembina Palembang. Pada Senin (20/6) Rumah Bersalin Cuma-Cuma menerima kunjungan akademik dari STIKES Pembina Palembang. Rombongan disambut amil RBC yang diwakili oleh Strategic Partneship Fikar Rahmandani dan